Assala_mu'alaikum wrwb...
Berhubung Admin Puisi Kehidupan sedang punya waktu senggang, Admin Puisi Kehidupan mencoba untuk sempatkan diri coret-coret di dinding Blog Puisi Kehidupan... :D
Okeyy,, Go a head .............
Jamuan senja malam ini...
Hadirkan segelas kopi hangat temani hari...
Siup-siup sayup terdengar suara raungan teknologi dunia...
Menggemparkan menghenguskan belantara kehidupan...
Epikkan kedaan bersama nostalgia malam...
Secangkir harapan segelas usaha...
Roman picisan tatanan upaya...
Felis badia menatap tajam...
Berseru hindarkan ruangan ini...
Aku tidak peduli, tanpa menghiraukan...
Biarkan terhembuskan angin fatamorgana...
Sirnakan semua kenangan duka lara...
Menggantinya dengan asa dan keadaan ...
Yang telah menjelma menjadi karunia...
Ingin ku rengkuhkan rembulan untuk ku timang...
Namun yang ku lakukan apapun yang ku bisa...
Bintang yang tidak bisa ku bawa pulang...
Takkan aku tinggalkan dengan tangan hampa...
Yang aku lakukan saat ini hanyalah, menunggu ketetapan-Mu...
By Puisi Kehidupan